Jumat, 11 Mei 2012

Cara Membuat Beberapa Artikel atau Postingan di Satu halaman

,
Assalamualaikum kawan. .. Gmana kabarnya?? semoga tetap pada lindungan Allah SWT.

Kali ini saya akan membahas mengenai cara membuat beberapa artikel atau postingan pada 1 halaman atau pada tiap halaman yang dibuat.
Para Blogger pemula, tentu kepengen agar tiap halamannya terisi banyak artikel. contoh misalnya Halaman tentang KESEHATAN. Dia ingin mengisi didalamnya beberapa artikel. yakni misal. Cara merawat kulit, cara menyembuhkan luka, merawat tubuh harum dsb. Tapi kawan blogger pemula tidak tahu bagaimana caranya.... 
nah disini saya akan menunjukkan gimana caranya supaya dalam 1 halaman terdapat beberapa artikel.
  • Baca bismillah.....
  • Masuk ke Dashboard shobat. 
  • setelah itu... siapkan 2 tap pada browsernya... atau tekan ctrl + T.  Tap yang satu masuk ke Postingan, yang satunya lagi, masuk ke edit HTML untuk mengganti template shobat dengan template yang menyediakan Banyak tap. yang dimana tap2 tersebut akan diisi dengan url Label artikel yang akan di golongkan menurut pembahasan masing-masing.
  • sekarang masuk tap browser yang Postingan. atau jika sudah punya banyak artikel. timggal edit saja artikel2 tersebut satu persatu, disini kita memulai memisahkan atau menggolongkan artikel2 tersebut. caranya, isi kolom Label yang tertera dibawah kolom postingan ini sesuai dengan tema yang shobat buat. misalnya Label saya, saya isi TUTORIAL BLOG. karna memang temanya adalah tutorial blog.
isi label dengan tema yang sesuai.

11 komentar to “Cara Membuat Beberapa Artikel atau Postingan di Satu halaman”

  • 9 November 2012 pukul 22.14

    masih bingung...

  • 28 November 2012 pukul 22.52

    sama

  • 6 Maret 2013 pukul 05.33
    Unknown says:

    maaf kurang jelas

  • 8 April 2013 pukul 21.47
    Iim Rohimah says:

    maaf mas belum terjawab gimana cara membuat banyak posting di satu halaman. cz itu yang saya cari. saya cari di mbah google juga susah dapat jawabannya . . mungkin jarang yang bahas masalah ini kali yaa...
    mhon bantuannya mas...

  • 9 Juli 2013 pukul 00.39
    Unknown says:

    Mantap gan tutor nya, Terima kasih dan hatur thank you

  • 5 Desember 2014 pukul 10.38

    Ngowoss

  • 20 Maret 2015 pukul 00.03
    Unknown says:

    kagak jelas

  • Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
    13 Februari 2016 pukul 19.45
    izzuddin says:

    Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

  • 13 Februari 2016 pukul 19.48
    izzuddin says:

    mampir gan http://caramendapatkanuangdengangratis.blogspot.co.id/?m=1 buat pemula blog

  • 19 Juli 2016 pukul 19.27

    Mampir kesini gan http://www.trxpulsaku.com/

  • 14 Januari 2017 pukul 10.07
    Iin nur'Aini says:

    Sekedar berbagi pengalaman gan...
    Berikut langkah-langkahnya :
    1. )
    · Ke Laman >>> buat Laman baru
    · Buat judul laman (sesuai tema), simpan, publikasikan.
    · “LIHAT” kembali laman tersebut, copy link-nya (dengan ciri : ada “/P” ditengah html).
    2. )
    · Tata letak >>> seluruh kolom >>> edit.
    · Beri judul sesuai tema
    · + tambahkan tautan eksternal >> LAMAN BARU > ALAMAT WEB:
    · - Isi judul laman
    · - Paste link tadi yang di copy
    · SIMPAN tautan, SIMPAN lagi di bawah.
    3. )
    · Laman yang sudah dibuat tadi belum berisikan postingan (masih kosong). Tinggal ambil/copas postingan yang sudah dibuat sebelumnya, paste artikel/tulisan di laman sesuai tema. (mencopas artikel yang sudah jadi, biasanya di beranda).

    mampir ke inspirasinuraini.blogspot.com yuk...

Posting Komentar

 

jeb.BLOG Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger Templates